Langkah Mudah Cara Membuka Casing iphone 5

0

Iphone 5 ini pertama kali dikeluarkan oleh perusahaan Apple itu kurang lebih pada bulan September pada tahun 2012. Handphone ini memiliki desain yang modern, namun memberikan kesulitan pengguna saat ingin melakukan pembukaan casing handphone tersebut. Jenis handphone iphone 5 ini berbeda dengan jenis handphone pada umumnya yang cara pembukaan casing nya sangatlah mudah. Untuk itu bagi para pengguna perlu mengetahui cara membuka casing iphone 5.

Handphone dengan merek Apple sangatlah terkenal dan populer di seluruh dunia. Semua orang pasti menilai semua jenis handphone keluaran Apple adalah handphone-handphone yang canggih dan berkelas. Semua jenis handphone ini berbeda dengan jenis handphone lain. Perbedaan ini terlihat jelas dari spesifikasi desain serta fitur yang diberikan oleh handphone iphone. Berbagai tipe telah dikeluarkan oleh perusahaan Apple, dan semua jenis tipenya laris di pasaran masyarakat dunia, contohnya seperti iphone 5.

Cara Membuka Casing iPhone 5

Untuk membuka casing handphone jenis iphone 5 memang sangat sedikit sulit, karena handphone ini memiliki baut khusus dalam casing tersebut sebagai fungsi untuk melindungi casing dan konektor bagian dalam handphone. Jadi, bagi para pengguna iphone 5 sangat perlu mengetahui cara membuka casing iphone 5. berikut langkah-langkah cara membuka casing dan baterai handphone iphone 5 adalah sebagai berikut:

  1. Matikan atau non aktifkan handphone iphone 5 Anda terlebih dahulu. Lalu siapkan sebuah obeng dan bukalah dua buah baut dibagian bawah handphone.
  2. Setelah kedua baut telah terbuka secara sempurna, lalu tekan sambil didorong ke atas casing penutup handphone belakang sampai terbuka.
  3. Bukalah baut penyangga baterai yang terlebih dahulu dibuka baut nya.
  4. Congkel atau keluarkanlah penyangga baterai tersebut, yang mana baut nya telah dibuka terlebih dahulu.
  5. Tariklah penjepit baterai ke atas, hingga baterai terbuka atau terangkat.

Handphone iphone 5 memang telah dikeluarkan dan diresmikan pada bulan September tersebut. Jenis iphone ini memiliki spesifikasi yang lebih baik dari yang lain, diantaranya adalah iphone 5 memiliki layar berukuran 4,0 inches dengan layar LED blacklist IPS LCD dengan dibekali 16M pilihan warna dengan resolusi pixels yang lumayan besar dan dengan kerapatan layar warna hingga 326 ppi px density. Semua spesifikasi yang dimiliki oleh handphone ini telah dibekali dengan spesifikasi yang lebih canggih dari handphone tipe sebelumnya. Spesifikasi tersebut akan membuat jenis handphone ini lebih terlihat canggih dan berkelas.

Melihat banyaknya pengguna handphone ini, maka penjual handphone di pasaran banyak yang menjual casing handphone tersebut. Casing iphone 5 yang ditawarkan oleh para penjual sangatlah beragam, mulai dari material hingga pilihan warnanya. Casing ini diberikan dengan menyesuaikan kebutuhan dan selera para pengguna iphone 5. Jadi, para pengguna jenis handphone ini akan mudah memilih casing mana yang cocok dengan selera dan keinginan mereka. Umumnya semua jenis casing yang ditawarkan diberikan harga yang sangat relatif terjangkau.

Beragam jenis casing yang ditawarkan hanya berfungsi untuk melindungi handphone saat terjatuh atau saat terjadi sesuai yang tidak diinginkan dan tidak mengubah cara membuka casing menjadi mudah. Membuka casing handphone jenis iphone 5 ini memang sangatlah sulit, karena perlu dan memiliki obeng khusus untuk membuka baut yang terdapat di casing tersebut. Jika telah memiliki obeng tersebut maka pengguna pasti mengetahui cara membuka casing iphone 5.

Beli Casing iPhone Di sini Harga Diskon

Casing iPhone Harga Grosir Beli Di sini

Ralali Food Program

Bergabunglah dengan Ralali Food Program untuk mengembangkan bisnis horeca dan fnb Anda.


Tinggalkan pesanan

Alamat email anda tidak akan disiarkan.