[Invitation] Mengenal Fotografi Secara Dekat Dengan Darwis Triadi
Workshop Fotografi Bersama Fotografer Maestro Indonesia
Good news for everyone!
Tahu gak sih kalau di awal tahun 2019 ini, Ralali akan mengajak kalian pecinta fotografi untuk mengenal dunia perfotoan lebih dekat dari maestronya, siapa lagi kalau bukan Darwis Triadi?
Fotografer legend asal Indonesia yang sudah memulai karirnya sejak 1980. Dikenal karena karya-karyanya yang bertemakan lanskap dan humanis. Namun ada juga yang mengatakan pria kelahiran 15 Oktober 1954 ini berani dan menampilkan sesuatu yang berbeda di setiap fotonya. Ya, kemampuannya sebagai fotografer professional memang gak perlu diragukan lagi sih.
Makanya yuk ikut acara yang bakal kasih insight, dan membawa kamu lebih dekat ke dunia fotografi, sekarang juga buruan karena tempat sangat terbatas.
Nama Acara : Workshop Fotografi
Penyelenggara : Ralali.com X Darwis Triadi
Tema : “Secret Lightning in Digital Photography”
Hari dan Tanggal : Minggu, 13 Januari 2019
Pukul : 08.00 – 17.30
Tempat : Mall Mangga 2 Square, Jl. Gn. Sahari No.1, RT.11/RW.6, Kota Tua, Ancol, Pademangan, Kota Jakarta Utara
Registrasi
Dapatkan diskon hingga 50% dengan melakukan registrasi melalui *cheers, atau tiket seharga Rp 150.000 melalui via transfer bank BCA. Harga akan kembali normal sebesar Rp. 250.000 jika melakukan pembelian on the spot.
Link Pendaftaran : rla.li/wp01
*Untuk pembelian melewati cheers hubungi Rama (0813 1057 7383)
Sekilas Tentang Acara Workshop Fotografi
Darwis Triadi akan membawakan topik “Secret Lightning in Digital Photography”
Zebedeus Rizal akan membawakan topik “Creative Business in Digital Photography”
Acara ini dimeriahkan juga dengan sesi foto 10 orang model:
- Adelia Zizi
- Airiska Fitri
- Alzza Marissa
- Andrea Ayilin
- Bebi Dee
- Evie Lavigne
- Inne
- Karina Khay
- Marisha Putty
- Qnan Glebova
Lakukan pembayaran ke :
No Rekening : 8015.177.388 (BCA)
Atas Nama : PT. Raksasa Laju Lintang
Contact Person:
Rama (0813 1057 7383)
Ralali Food Program
Bergabunglah dengan Ralali Food Program untuk mengembangkan bisnis horeca dan fnb Anda.