Penjualan Kurang Memuaskan? Inilah 4 Alasan Mengapa Konsumen Enggan Membeli Produk Anda

0
4 Alasan Mengapa Konsumen Enggan Membeli Produk Anda
4 Alasan Mengapa Konsumen Enggan Membeli Produk Anda

Dalam berbisnis masalah penjualan sering menjadi fokus paling utama para pelaku bisnis. Mereka melakukan bermacam strategi penjualan supaya bisa memperoleh omzet penjualan yang memuaskan.

Akan tetapi, sampai sekarang ini masih banyak pelaku bisnis mengalami kesulitan dalam menarik minat para pelanggan. Sehingga transaksi penjualan bisa dikatakan minus atau rugi karena biaya operasionalnya yang lebih tinggi dari omzet yang diperoleh.

Lantas bagaimanakah caranya supaya bisa menarik minat pelanggan? Simaklah beberapa tips berikut ini.

1.Tidak Mengenali Produk Anda

Salah satu mengapa penjualan tidak memuaskan adalah konsumen tidak mengenal produk Anda. Apabila Anda sudah melakukan bermacam strategi marketing akan tetapi konsumen masih saja tidak mengenali produk Anda, mungkin sudah saatnya melakukan evaluasi. Apakah sudah menargetkan pasar dengan pesan yang tepat? Lalu apakah pesan yang disampaikan menjangkau konsumen yang mempunyai kepentingan dengan produk Anda?

2. Tidak Memahami Manfaat Produk Anda

Dalam sistem jual beli, harga memang penting. Akan tetapi harga bukanlah menjadi satu-satunya yang menjadi pertimbangan bagi konsumen. Mereka akan membelinya berdasarkan benefit apa yang ada pada produk Anda. Kemudian, apabila Anda bertanya kepada konsumen mengenai keunggulan produk Anda, apakah mereka mengetahuinya? Jika tidak, lakukanlah pemasaran yang berpusat kepada benefit dari produk itu sendiri supaya konsumen mengetahui, kemudian tertarik lalu berminat untuk menggunakannya dan membelinya.

3. Tidak Merasakan Nilai Lebih dari Produk Anda

Salah satu penyebab konsumen tidak mau membeli produk Anda dikarenakan produk Anda tidak mempunyai nilai lebih. Jelaskanlah apa saja keunggulan dari produk Anda. Apabila mempunyai kesamaan dengan produk merek lain, dengan adanya keunggulan dan konsumen mengetahuinya, bukan tidak mungkin konsumen lebih tertarik untuk membeli produk Anda ketimbang produk sejenis dari kompetitor.

Baca: 4 Cara Menghadapi Kompetitor dalam Bisnis, Jangan Sampai Bisnis Anda yang Tenggelam

4. Produk Anda Sulit Diakses

Konsumen tidak akan membeli jika produk Anda sulit didapatkan. Seberapa banyak strategi pemasaran yang dilakukan, apabila produk Anda sulit didapatkan tentu percuma saja. Lantas bagaimana caranya supaya produk mudah diakses oleh konsumen? Salah satu cara yang bisa dilakukan adalah dengan menawarkan produk secara Online atau bergabung di marketplace.

Buka Toko Gratis
Buka Toko Gratis

Buka Toko Gratis

Bisnis online kini sangat berkembang di Indonesia, karena tidak hanya praktis tetapi juga memberikan keuntungan berlipat ganda kepada para seller yang ingin memasarkan barangnya dengan cepat dan tepat sasaran.

Bingung mulai darimana? Bergabung saja di Ralali.com; Cara praktis, mudah, aman, dengan registrasi gratis dan tanpa komisi. Ralali.com memberikan kesempatan bagi para seller (distributor, retailer, reseller) yang belum memiliki toko bisnis online, untuk membuat toko dengan mudah dan gratis melalui website www.ralali.com.  Dengan metode pembayaran yang beragam yang terjamin keamanannya, Anda bisa dengan mudah memiliki toko sendiri dengan mudah. Segera kunjungi website www.ralali.com dan daftarkan segera toko bisnis Anda.

Bingung memulai usaha sampingan ?

Konsultasikan gratis bersama Ralali.com, masukkan email anda di bawah, kami akan memberikan solusi secara personal peluang usaha apa yang cocok dengan Anda.

Selamat mencoba!

Ralali Food Program

Bergabunglah dengan Ralali Food Program untuk mengembangkan bisnis horeca dan fnb Anda.


Anda mungkin juga berminat

Tinggalkan pesanan

Alamat email anda tidak akan disiarkan.