Cara Kalibrasi Phase Meter dan Rekomendasi Jasa Kalibrasi Phase Meter Terbaik

0

Phase meter merupakan alat yang digunakan untuk mendeteksi gelombang listrik yang ditransmisikan melalui sumber daya serta sebagai pengukur pengiriman listrik secara keseluruhan. Phase meter umum digunakan di dunia industri dan para teknisi kelistrikan. Namun, penggunaan phase meter yang terlalu lama dapat menyebabkan phase meter menyimpang dan mengeluarkan hasil yang tidak akurat.

Oleh karena itu, perawatan phase meter harus dilakukan secara berkala melalui kegiatan kalibrasi. Kalibrasi phase meter tidak boleh dilakukan dengan asal-asalan melainkan harus sesuai dengan standar acuan, metode, dan cara kalibrasi yang tepat dan telah ditentukan. Lalu, bagaimana standar acuan, metode, dan cara kalibrasi yang tepat? mari kita bahas!

Standar Acuan, Metode, dan Cara Kalibrasi Phase Meter

Standar acuan, metode, dan cara kalibrasi phase meter sangat menentukan kalibrasi yang dihasilkan. Kalibrasi phase meter yang terakreditasi dan berkualitas membutuhkan standar acuan, metode, dan cara kalibrasi yang tepat. Penjelasan mengenai standar acuan, metode, dan cara kalibrasi yang tepat adalah sebagai berikut:

Standar Acuan dan Metode Kalibrasi Phase Meter

Standar acuan dan metode yang digunakan pada phase meter harus mengacu pada dokumen dari KAN. Berdasarkan dokumen dari KAN, standar acuan yang digunakan dalam kalibrasi phase meter meliputi rentang ukur dan nilai ketidakpastian. Rentang ukur phase meter adalah mulai dari 0° hingga 90° dengan nilai ketidakpastian mulai dari 0.41° hingga 0.75°. Sedangkan metode yang digunakan untuk melakukan kalibrasi phase meter berdasarkan dokumen KAN adalah dengan menggunakan metode IK-KAL-E 10.

Prosedur Cara Kalibrasi Phase Meter

Prosedur cara kalibrasi phase meter adalah dengan mempersiapkan phase meter terlebih dahulu, kemudian siapkan pula alat yang digunakan untuk kalibrasi phase meter dan cek kondisi lingkungan yang akan digunakan untuk melakukan kalibrasi. Jika semua sudah siap, kalibrasi dapat dilaksanakan. Pelaksanaan kalibrasi harus dilakukan oleh teknisi kalibrasi yang kompeten agar sesuai standar.

Setelh kalibrasi selesai dilaksanakan, data kalibrasi yang dihasilkan dihitung secara objektif, lalu tentukan nilai ketidakpastiannya. Setelah nilai ketidakpastian ditentukan, laporan hasil kalibrasi phase meter dibuat dan diterbitkan. Pembuatan laporan hasil kalibrasi phase meter harus sesuai dengan SNI 19-17025.

Frekuensi Kalibrasi untuk Phase Meter

Frekuensi kalibrasi untuk phase meter adalah jarak waktu yang dibutuhkan untuk melakukan kalibrasi selanjutnya yang dihitung dari pelaksanaan kalibrasi terakhir. Penentuan frekuensi kalibrasi tidak boleh dilakukan dengan sembarangan. Oleh karena itu, kami menyarankan untuk melakukan konsultasi mengenai frekuensi kalibrasi phase meter pada jasa kalibrasi yang terakreditasi dan terpercaya.

Keuntungan Menggunakan Jasa Kalibrasi vs Kalibrasi Sendiri

Kalibrasi dapat dilakukan dengan menggunakan jasa kalibrasi atau dilakukan secara individu. Namun, kalibrasi secara individu mensyaratkan pengetahuan yang cukup tentang kalibrasi sehingga kalibrasi menjadi akurat dan valid. Meskipun begitu, kalibrasi dengan menggunakan jasa kalibrasi memiliki banyak keuntungan. Keuntungan menggunakan jasa kalibrasi adalah sebagai berikut:

Tertelusur dan Sudah Sesuai Standar yang Berlaku

Jasa kalibrasi akan melaksanakan kalibrasi yang tertelusur dengan standar nasional maupun internasional sehingga valid dan diterima di berbagai tempat. Selain itu, jasa kalibrasi yang terakreditasi juga telah memenuhi standar yang berlaku sehingga dapat terakreditasi dan dipercaya.

Mendapatkan Bukti Sertifikat Kalibrasi

Jasa kalibrasi dapat memberikan bukti sertifikat kalibrasi yang dapat meningkatkan kredibilitas serta kepercayaan terhadap keakuratan hasil yang dikeluarkan oleh alat ukur yang telah dikalibrasi. Sertifikat kalibrasi juga memiliki berbagai manfaat lain yang sangat menguntungkan.

Layanan Jasa Kalibrasi Phase Meter Terakreditasi KAN

Kalibrasi.com adalah jasa kalibrasi phase meter yang telah mendapat akreditasi KAN dan berkualitas. Selain itu, kalibrasi.com juga telah memiliki kredibilitas tinggi dalam penyelenggaraan kalibrasi di Indonesia. Kalibrasi.com menyediakan berbagai layanan, yaitu sebagai berikut:

Ruang Lingkup untuk Kalibrasi Phase Meter di Kalibrasi.com

Ruang lingkup kalibrasi yang disediakan oleh kalibrasi.com sangat luas dan beragam. Luasnya ruang lingkup kalibrasi dari kalibrasi.com membuktikan bahwa kalibrasi.com telah memiliki pemahaman mengenai aspek kalibrasi yang sangat luas sehingga dapat dipercaya.

Kelebihan Jasa Kalibrasi Phase Meter dari Kalibrasi.com

Kalibrasi.com memiliki berbagai kelebihan dibandingkan dengan jasa kalibrasi lainnya. Kelebihan kalibrasi.com adalah menggunakan standar acuan yang jelas, metode serta prosedur kalibrasi yang sesuai standar, opsi pembayaran fleksibel, serta layanan logistik yang dapat diandalkan.

Oleh karena itu, Jika Anda tertarik menggunakan jasa kalibrasi phase meter yang terpercaya dari kalibrasi.com, Anda dapat langsung menghubungi kalibrasi.com dan melakukan permintaan kalibrasi dengan cara mengisi form yang telah disediakan berikut ini.

News Ralali - MRO Kalibrasi

Anda mungkin juga berminat

Tinggalkan pesanan

Alamat email anda tidak akan disiarkan.